Kanal : Arena Sumbar
Arena Sumbar
Jawara Liga Muda U-11 Tahun FOPSSI Sumbar, SSB Lansek Manih Sijunjung Lanjut ke Putaran Nasional
SSB Lansek Manih Sijunjung menasbihkan diri menjadi jawara hajatan Liga Muda U-11 tahun FOPSSI Sumbar usai mengalahkan tim tetangga SSB PSKS Kota Sawahlunto dengan adu penalti (2-1) di partai final yang berakhir di Stadion H. Agus Salim,…
Peduli Pembinaan Sepakbola Usia Dini, FOPSSI Sumbar Gelar Turnamen U-11 Tahun SSB Se-Sumatera Barat
FOPSSI (Forum Pembina Sekolah Sepak Bola Indonesia) Sumbar menguatkan upaya pembinaan sepakbola usia dini yang jadi pintu munculnya bibit-bibit pesepakbola masa depan Indonesia dengan menggelar turnamen U-11 tahun antar SSB (Sekolah Sepak…
Terkendala Dana di Babak Nasional Piala Menpora U-12, Ketua Asprov PSSI Sumbar Sambangi SSB Batuang…
Ketua Asprov PSSI Sumbar, H. Indra Dt. Rajo Lelo, SH, MM menyambangi markas tim SSB Batuang Taba, juara Sumbar ajang turnamen sepakbola Piala Menpora U-12 2018, yang akan mentas di babak nasional pada 28 - 30 Agustus mendatang di Stadion…
Hasil Akhir Piala Soeratin U-17 2018 Zona Sumbar, PSP U-17 ke Pentas Nasional
Setelah Liga 3 zona Sumbar, Asprov Sumbar kembali menuntaskan satu lagi hajatan resmi kompetisi PSSI 2018 Piala Soeratin U-17 dengan hasil akhir PSP U-17 tampil sebagai pemuncak sekaligus bersiap mentas ke Babak Nasional.
Tekad Kuat Hadang Liga 3 2018 Regional Sumatera, Batang Anai FC Geber Program Latihan
Wakil Sumbar yang lolos ke Babak Regional Sumatera kompetisi PSSI Liga 3 2018, Batang Anai FC semakin intensif persiapkan kekuatan tim dengan berlatih rutin setiap hari di markas sendiri lapangan sepakbola Rajo Sampono, Ketaping, Batang…
“Final Four” Soeratin zona Sumbar, 15-18 Agus, Semen Padang FC U-17 Tuan Rumah di…
Duel-duel pamungkas hajatan Kompetisi PSSI Piala Soeratin U-17 2018 zona Sumbar bakal tersaji ketat di fase akhir, "Final Four" alias Grand Final di Stadion H. Agus Salim, Padang, mulai Rabu 15 Agustus hingga Sabtu 18 Agustus 2018
C AFC Coaching Course 2018 di Padang Resmi Ditutup Ketua Asprov PSSI Sumbar
Penyelenggaraan C AFC Coaching Course yang dihelat sebanyak dua gelombang oleh Asprov PSSI Sumbar sejak 16 - 28 Juli (Gelombang 1) dan 30 Juli - 12 Agustus 2018 (Gelombang 2) di Kampus 2 Universitas Negeri Padang (UNP) Fakultas Ilmu…
Piala Soeratin Zona Sumbar : PSP U-17 dan Semen Padang FC U-17 Segel Tiket Grand Final
Dua tim finalis tahun lalu, PSP U-17 dan juara bertahan Semen Padang FC memastikan diri segel tiket Grand Final Piala Soeratin U-17 2018 zona Sumbar setelah menyelesaikan pertandingan lanjutan Babak 8 Besar di Stadion H. Agus Salim, Padang,…
Piala Soeratin Zona Sumbar : PSP U-17 Atasi “Compact Defense” Persikopa U-17 (2-0)
PSP U-17 Kota Padang sukses atasi permainan "compact defense" yang diterapkan lawannya Persikopa U-17 Kota Pariaman pada pertandingan kedua, jam 15.30 WIB, Babak 8 Besar Grup D Piala Soeratin U-17 zona Sumbar di Stadion H. Agus Salim,…
Piala Soeratin Zona Sumbar : Semen Padang FC U-17 Taklukan Persepak U-17 (4-0)
Semen Padang FC U-17 memetik kemenangan penting dalam mengawali lanjutan pertandingan Piala Soeratin U-17 zona Sumbar di Babak 8 Besar yang berlangsung di Stadion H. Agus Salim, Padang, Minggu (5/8).